• Berita Terbaru

    June 16, 2021

    elnusanews/com June 16, 2021

    Satgas TMMD Ikut Bantu Warga Bangun Rumah


    BITUNG,Elnusanews - Personil satuan tugas Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 111 Kodim 1310/ Bitung bersama warga gotong royong membangun salah satu rumah warga.


    Kegiatan itu, dilakukan di rumah Daniel Mokotika (64), warga Kelurahan Kumersot, linkungan 2 RT 6, Kecamatan Ranowulu.


    "Kebersamaan gotong royong ini rasa kekeluargaan dan rasa solidaritas semakin terjalin dengan baik,"kata Daniel pemilik rumah. (*)

    • Comments
    • FB Comments

    0 komentar:

    Post a Comment

    Item Reviewed: Satgas TMMD Ikut Bantu Warga Bangun Rumah Rating: 5 Reviewed By: elnusanews/com
    Scroll to Top