• Berita Terbaru

    September 19, 2015

    elnusanews/com , September 19, 2015

    Sat Pol-PP Sosialisasi Tawuran Pelajar di Sekolah Se-Kota Tomohon

    TOMOHON,Elnusanews - Berbagai cara terus dilakan untuk dapat menagani masala terjadinya tawuran pelajar, khususnya di Kota Tomohon, berbagai langkah antisipasi terus dilakukan oleh Pemerintah Kota Tomohon. Salah satunya, dengan melakukan sosialisasi masalah tawuran pelajar ke sekolah, lewat satuan Polisi Pamong Praja Kota Tomohon.

    Setelah di konfirmasi Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kota Tomohon James Rotikan, Mengatakan bahwa Pihaknya menjadwalkan melakukan sosialisasi masalah tawuran pelajar di seluruh Sekolah yang ada di Kota Tomohon. 

    "Salah satu langkah antisipasi terjadinya tawuran pelajar, adalah dengan melakukan sosialisasi ke sekolah. ," kata Rotikan.

    Tidak hanya masalah tawuran pelajar, Rotikan menambahkan sosialisasi ini juga dalam rangka mencegah pengunaan sajam dan Narkoba di tingkat pelajar. "Selain meminimalisir aksi tawuran pelajar, himbauan akan bahaya penggunaan narkoba dan sajam juga menjadi prioritas dalam kegiatan sosialisasi ini," tukasnya.(Rocky)
    • Comments
    • FB Comments

    0 komentar:

    Post a Comment

    Item Reviewed: Sat Pol-PP Sosialisasi Tawuran Pelajar di Sekolah Se-Kota Tomohon Rating: 5 Reviewed By: elnusanews/com
    Scroll to Top