MINUT,Elnusanews - Sekretaris Kabupaten (Sekab) Minahasa Utara (Minut), Ir Sandra Moniaga membuka secara resmi kegiatan bimbingan teknis (Bimtek) Penyusunan Rencana Strategis Perangkat Daerah (Renstra-PD) pemerintah Kabupaten (Pemkab)
Minut. Senin (03/10/16).
Dalam sambutan Sekda Minut yang mewakili Bupati Minut Vonnie Anneke Panambunan
berharap dengan adanya bimtek ini segala kendala, permasalahan dan hambatan dari setiap perangkat daerah dapat diatasi.
Ikut hadir dalam kegiatan tersebut tim ahli bina Bangka Kementrian Dalam Negeri ibu Nita Yiswa, Kepala-kepala SKPD dan peserta Bimtek.
"Tambanya dibutuhkan juga kordinasi intensif agar apa yang menjadi visi dan misi Bupati dan Wabup dapat tercapai," imbuh Moniaga.(Tommy)
0 komentar:
Post a Comment