Hal diungkapkan Wakil Gubernur Steven Kandouw saat membawahkan sambutan pada Peringatan Hari Koperasi Nasional ke 69 tahun 2016 tingkat provinsi Sulut yang dipusatkan di Kotamobagu, Selasa (25/10/2016)
Wagub mengatakan kinerja ibu Walikota Tatong Bara sudah teruji dalam membangun daerah Kotamobagu.
"Meningkatnya pertumbuhan ekonomi menjadi salah satu kemajuan daerah. Kepemimpinan Tatong Baru sudah terbukti dalam memimpin daerah Kotamobagu," kata Wagub.
Untuk itu, Wagub mengajak kepada masyarakat Kotamobagu agar hendaklah bersama-sama untuk menunjang program Walikota Tatong Baru demi terwujudnya program ODSK
dalam upaya mensejahterahkan masyarakat bumi nyiur melambai Sulawesi Utara.
(ROKER)
0 komentar:
Post a Comment