• Berita Terbaru

    June 23, 2015

    elnusanews/com June 23, 2015

    Panwas Kota Bitung Resmi Tetapkan 24 Panwascam



    BITUNG,Elnusanews - Ketua Panitia penjaringan Panwascam se-Kota Bitung Zulkifli Demsi mengatakan, dari hasil rapat Pleno Penetawan Panwascam yang digelar di Kantor Panwas Kota Bitung Kelurahan Kadoodan Kecamatan Maesah, Senin (22/6) siang tadi.

    "Sebanyak 24 orang Panwascam se-Kota Bitung resmi sesuai hasil pleno yang di gelar oleh Panwas Kota ," kata Demsi kepada wartawan. Menurutnya, 24 orang yang ditetapkan resmi sebagai Panwascam se-kota Bitung dalam waktu dekat ini akan dilantik dan melakukan tugas pengawasan serta pembentukan PPL di tiap Kelurahan yang ada. Sembari menambahkan pihaknya saat ini akan berkordinasi dengan Bawaslu Provinsi soal jabwal pelantikan Panwascam se-kota Bitung, mengingat tanggal 23 Juni mendatang sudah masuk dalam tahapan ferivikasi vaktual bakal calon walikota dan wakil walikota melalui perseorangan oleh pihak KPU Bitung.

    " Jika tidak ada arah melintang tanggal 24 Juni di Minggu yang berjalan ini ke 24 orang Panwascam akan dilantik dan akan ditugaskan di Delapan Kecamatan di Kota Bitung dibagi tiap Kecamatan tiga orang Panwascam untuk melaksanakan pengawasan Pimilihan Kepala Daerah (Pilkada) khsusunya Kota Bitung ," pungkas Demsi.

    Kecamatan Lembeh Utara. Reinhadr Mangaronda. Didi Sasambe Grivin Bastian. Kecamatan Lembeh Selatan Meilien Manolang Felli Walagitan Frist Arode Kecamatan Ranowulu Shinta Kaunang Jantje Sumlang Stevra Raturandang Kecamatan Matuari Djems Tendean Masudi Jantje Rumagit Kecamatan Girian Rustam Abdul Fanda Tompunu Royke Rompas Kecamatan Madidir Suwarti Berhanudin Ada Frans Andreal Kecamatan Aertembaga Jefri Kotulus Sani Kakauhe Magmud Balango Kecamatan Maesa Arman Roman Mantuli Maria Paula Tular. (REGO)
    • Comments
    • FB Comments

    0 komentar:

    Post a Comment

    Item Reviewed: Panwas Kota Bitung Resmi Tetapkan 24 Panwascam Rating: 5 Reviewed By: elnusanews/com
    Scroll to Top