• Berita Terbaru

    June 16, 2015

    elnusanews/com June 16, 2015

    Sondakh : Masyarakat Diminta Kawal Program Pembangunan

    BITUNG,Elnusanews - Walikota Bitung pilihan rakyat Hanny Sondakh mengajak warganya untuk mengawal pembangunan diberbagai sektor yang diselengarakan Pemerintah Kota (Pemkot) untuk membangun Kota Bitung. 

    " Diminta seluruh masyarakat elemen dan tokoh-tokoh agama  yang ada di Kota Bitung dan sekitarnya dapat mengawasi penggunaan anggaran yang digunakan dalam setiap kegiatan program pembagunan oleh Pemerintah Kota Bitung ," kata Sondakh.

    Banyaknya program dan kegiatan pembangunan yang telah selesai dan sementara dijalankan dan memakai anggaran yang cukup besar, terutama program perbaikan infrastruktur yang rusak akibat bencana pada waktu lalu, hal ini perlu adanya pengawasan oleh 
    masyarakat mulai dari tingkat Kecamatan sampai di Kelurahan agar pengelolaan anggran terkontrol sesuai keperuntukannya, Demi terciptanya penyelengraan kegiatan sesuai yang diharapkan ," harap Walikota Bitung Hanny Sondakh

    Selain itu, diperlukan partisipsi seluruh masyarakat yang ada di Bitung dan sekitarnya mengawalan disetiap pelaksanannya agar bisa membuat Pemerintah melakukan program tepat sasaran dan terasa manfaatnya ditengah masyarakat, serta dengan kucuran dana lewat APBD dan APBN saya harapkan kepada kontraktor dimana setiap pembangunan yang diselengarakan dapat terlaksana secara optimal ," pungkas Sondakh. (REGO)
    • Comments
    • FB Comments

    0 komentar:

    Post a Comment

    Item Reviewed: Sondakh : Masyarakat Diminta Kawal Program Pembangunan Rating: 5 Reviewed By: elnusanews/com
    Scroll to Top