SULUT,Elnusanews - Gubernur Sulawesi Utara DR Sinyo Haŕy Sarundajang menerima tamu Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) yang dipimpin langsung wakil ketua DPD RI, Farouk Muhammad, Selasa (7/4) bertempat di aula CJ.
Rantung Kantor Gubernur Sulawesi Utara.
Berita foto Kunjungan kerja DPR RI ke Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara :
 |
4 orang Senator asal Sulawesi Utara Turut Juga Hadir Pada Kunjungan Kerja Ke Sulawesi Utar |
 |
Gubernur SHS dan Wakil Ketua DPD RI Saat di Wawancara Oleh Awak Media |
 |
Gubernur SHS dan Wakil Ketua DPD RI, Farouk Muhammad Bertukar Cendramata |
 |
Gubernur SHS dan Wakil Ketua DPD RI, Farouk Muhammad Menyaksikan Langsung Penandatanganan Berita Acara Serah Terima Tanah dan Bangunan Dari Pemerintah Provinsi Kepada DPD RI, Antara Sekdaprov Sulut, Siswa Rahmat Mokodongan Dengan Sesjen DPD RI. (Foto Elnusanews.com - roker) |
0 komentar:
Post a Comment